Lowongan Kerja Online Terbaru PT SGMW Motor Indonesia (Wuling) Cikarang
PT SGMW Motor Indonesia (Wuling) adalah sebuah perusahaan manufaktur otomotif yang bergerak di bidang produksi dan juga distribusi produk-produk otomotif dengan merek dagang Wuling. Perusahaan tersebut adalah cabang dari SGMW China yang lebih dulu beroperasi pada tahun 2002.
PT SGMW Motor Indonesia pertama kali didirikan pada tahun 2015 dan resmi berproduksi pada tahun 2017. Hingga saat ini Wuling memiliki 96 Dealer yang tersebar di seluruh Indonesia.
Produk utama yang diproduksi antara lain mobil Wuling dengan berbagai model diantaranya Wuling Confero S, Wuling Confero S ACT, Wuling Cortez, Wuling Almaz serta beberapa produk mobil lainnya.
Saat ini PT SGMW Motor Indonesia sedang dibuka untuk rekan pencaker lulusan SMA/SMK sederajat, D3 dan S1 yang tertarik mengembangkan karir bersama Wuling di beberapa posisi dan jabatan.berikut kualifikasi dan cara pendaftarannya :
Lowongan Kerja Online Terbaru PT SGMW Motor Indonesia (Wuling) Cikarang
Executive Assistant and Interpreter
Requirements :
- Bachelor Degree from any major
- GPA min. 3.00 Work experience: 2 years
- Professional verbal and written communication skills in Mandarin
- Experienced in providing administrative support to senior level management
- Extremely organized with excellent time management skills
- Active and cooperative
- Fully energetic person
- High standards of accuracy, quality and attention to details
- Have ability to maintain confidentiality
- Willing to work in Cikarang
Job Descriptions :
- Assistance and organize the business which Executive in charge
- Draft the report which executive require and submit on time
- Take care the daily management, like the work schedule, meeting arrangement, guest reception, executive working area arrangement
- Translate and interpret company level meeting, external communication, work arrangement for leadership
- Translate and check company level document
- Take care the BOD meeting preparation
Cost Accounting & Inventory Management Analyst
Requirements :
- Candidate must possess at least Bachelor's Degree in Finance & Accounting
- At least 3 Year(s) of working experience in the related field is required for this position.
- Fluent in English is a must
- Having knowledge in Finance Analysis, Cost analysis, Excel, PPT and other office tools, Pricing method and SAP knowledge
- Understand the Finance role in Automotive industry in Indonesia.
- Willing to work in Cikarang
Job Descriptions :
- Calculate the Vehicle Production cost based on actual cost including Direct material, labor cost and overhead manufacturing cost.
- Monthly period closing, calculate prelim report, and cost statement report
- Collect Backflash failure report from logistic and compare with backflash report from system, and accrue the direct material usage.
- Maintain standard cost of self made parts in the system
- Comparing the price between purchasing price , EPL price and moving price
- Calculate the standard bom price
Untuk sahabat Jobslike,jika anda tertarik dan berminat dengan Lowongan Kerja PT SGMW Motor Indonesia (Wuling) di atas, segera kirim berkas dan CV lamaran melalui via online di bawah ini:
KLIK : APPLY FOR JOB
PT SGMW Motor Indonesia (Wuling)
Greenland International Industrial Center (GIIC)
Blok BA No 1 dan 2
Sukamahi, Cikarang Pusat Bekasi - Jawa Barat
Terimakasih telah berkunjung ke situs jobslike.id ,semoga informasi di atas bermanfaat dan membantu anda yang sedang mencari pekerjaan.